Daun
Daun, hijaunya sangat indah
Melintirkan semua gundah
Tanpa hiraukan resah
Daun, wanginya menyejukan
Menuntun untuk belajar melupakan
Tuk jiwa yang enggan dibahagiakan
Daun, kokohnya tak termakan waktu
Mengajarkan arti untuk terus menyatu
Tanpa kenal batas, begitu.
-Aksara Hitam-
Komentar
Posting Komentar